Follow Us:
15:24 WIB - Gelorakan Kebangkitan Untuk Indonesia Emas, Lapas Pekanbaru Ikuti Upacara Hari Kebangkitan Nasional ke-116 | 15:22 WIB - Pertemuan Rutin Dharma Wanita Persatuan Lapas Pekanbaru, Tingkatkan Silahturahmi dan Peran Serta Istri Dalam Permasyarakatan | 14:47 WIB - Dinilai Buat Gaduh, Ketum PMN Hondro Sesalkan Pernyataan Wan Abu Bakar | 23:24 WIB - Bupati Pelalawan Bersama Danrem 031 Brigjen TNI Dani Rakca Andalasawan. S.Ap, M.Han WB Melakukan Kunker di Kec. Kuala Kampar | 23:23 WIB - H. Zukri. SE Buka Secara Resmi Sosialisasi Pelopor Moderasi Beragama Tingkat Provinsi Riau di Kantor Bupati Pelalawan | 17:11 WIB - Kadivpas Buka Langsung Program Rehabilitasi Sosial Narkotika di Lapas Pekanbaru
/ Hukum / SIMAK ! Penjelasan Lelang 4 Unit Apartemen Terkait Perkara PT Asabri Oleh PPA Kejaksaan RI /
SIMAK ! Penjelasan Lelang 4 Unit Apartemen Terkait Perkara PT Asabri Oleh PPA Kejaksaan RI
Rabu, 03 April 2024 - 15:11:32 WIB

TERKAIT:
   
 
JAKARTA -- Badan Pemulihan Aset Kejaksaan Agung akan melaksanakan kegiatan aanwijzing (penjelasan lelang) serta show unit atas barang rampasan berupa 4 (empat) unit apartemen pada Kamis 4 April 2024, yakni:
1. 2 (dua) unit Apartemen Raffles lantai 36/D dan 43/A berlokasi di Jl. Prof. Dr. Satrio Kav No.3 dan 5, Kelurahan Karet, Kecamatan Setiabudi, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta, yang akan dilaksanakan pada pukul 10.00 s/d 11.00 WIB;
2. 2 (dua) unit Apartemen District 8 Tower Infinity lantai 57/E dan 57/F Tower 2 berlokasi di Jl. Senopati Raya, Kelurahan Senayan, Kecamatan Kebayoran Baru, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta, yang akan dilaksanakan pada pukul 13.00 s/d 14.00 WIB.

Hasil lelang tersebut akan diperhitungkan sebagai uang pengganti dalam perkara Tindak Pidana Korupsi dan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) PT Asabri (Persero) pada Kejaksaan Negeri Jakarta Timur atas nama Terpidana Jimmy Sutopo.

Sebagai informasi, lelang barang rampasan akan dilaksanakan pada Kamis 18 April 2024 dengan total objek lelang sebanyak 7 (tujuh) Apartemen di Provinsi DKI Jakarta. Lelang juga dilakukan melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Jakarta IV dengan alamat domain portal.lelang.go.id dan batas akhir waktu penawaran yaitu pada pukul 11.00 WIB.***


Berita Lainnya :
  • Gelorakan Kebangkitan Untuk Indonesia Emas, Lapas Pekanbaru Ikuti Upacara Hari Kebangkitan Nasional ke-116
  • Pertemuan Rutin Dharma Wanita Persatuan Lapas Pekanbaru, Tingkatkan Silahturahmi dan Peran Serta Istri Dalam Permasyarakatan
  • Dinilai Buat Gaduh, Ketum PMN Hondro Sesalkan Pernyataan Wan Abu Bakar
  • Bupati Pelalawan Bersama Danrem 031 Brigjen TNI Dani Rakca Andalasawan. S.Ap, M.Han WB Melakukan Kunker di Kec. Kuala Kampar
  • H. Zukri. SE Buka Secara Resmi Sosialisasi Pelopor Moderasi Beragama Tingkat Provinsi Riau di Kantor Bupati Pelalawan
  • Kadivpas Buka Langsung Program Rehabilitasi Sosial Narkotika di Lapas Pekanbaru
  • Sekda Kota Pagar Alam RANO FAHLESI.SE. dan Kabag OPS Polres Pagar Alam HERRY WIDODO.SH.Membuka Rapat Forum Lalu Lintas
  • Pj Walikota Muflihun Bakal Resmikan Taman Labuai City Walk dan Sentra UMKM
  • Roni Rakhmat Ditunjuk Sebagai Plt Kadisdik Riau
  •  
    Komentar Anda :
       
     
    PT. Jean Seputar Indonesia
    Copyright © 2017